Minggu, 24 Juni 2012

Inilah 6 Jenis Sayuran Yang Mengandung Nikotin

img  
Nikotin adalah senyawa kimia yang banyak terdapat didalam rokok. Senyawa alami yang ada dalam tumbuhan ini termasuk kelompok alkaloid. Sayuran seperti terong, kentang dan tomat juga mengandung nikotin.

Karena bisa berakibat kecanduan jika terlalu sering mengonsumsinya, maka makanan yang mengandung nikotin perlu dibatasi. Sama halnya orang yang kecanduan pada rokok. Berikut beberapa sayuran yang juga mengandung nikotin.
 
1. Kembang Kol 
img
Menurut sebuah studi tahun 1993, kembang kol mengandung 3,8 g nikotin. Berarti jika memakannya sebanyak 263,4 g, efeknya sama saja seperti berada di dalam ruangan dengan perokok selama tiga jam.

2. Terong 
img
Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa makan 10 g terong punya efek yang sama seperti perokok pasif. Satu buah terong mengandung 100 g nikotin.
 
3. Kentang 
img
Sumber karbohidrat yang satu ini juga mengandung nikotin. Namun hanya kentang berjenis 'pulp' saja yang banyak terkandung nikotin. Dalam satu buahnya mengandung 15,3 g nikotin.

4. Kulit Kentang 
img
Makan kentang dengan kulitnya memang baik untuk kesehatan. Meskipun kandungan nikotinnya sedikit tetapi juga perlu batasi konsumsinya kerena mengandung 4,8 g nikotin.
 
5. Tomat Mentah 
img
Tomat yang masih mengkal atau mentah memiliki jumlah nikotin tertinggi. Dalam sebuah penelitian ditemukan kandungan nikotin dalam tomat hijau sebanyak 42,8 g.

6. Tomat Matang 
img
Sebuah studi yang dilakukan tahun 1993 menemukan 4,1 g nikotin pada tomat matang. Namun jika makan 244 g tomat, efeknya sama seperti perokok pasif.

6 komentar:

  1. Mohon maaf bro kalau anda mengatakan sama dgn perokok pasif anda salah besar...Nicotin dalam sayur sayuran atau buah buahan sangat baik untuk kesehatan tubuh Jang anda samakan dgn perokok pasif karena rokok mengeluarkan beribu ribu racun...Namun jikalau saudara katakan segala sesuatu yg berlebihan itu tidak baik saya setuju...Tapi jangan katakan orang memakan makanan yg mengandung Nicotin itu sama dgn perokok pasif ....Saudara salah besar...Tuhan menciptakan zat Nicotin dalam buah buahan untuk kesehatan tubuh jangan anda samakan dengan perokok pasif....Jadi miris sekali membaca artikel anda?????

    BalasHapus
  2. Nikotin itu aman dikonsumsi,nikotin ibarat kadar kafein di dalam kopi...pada sebatang rokok itu yg berbahaya bukan dr nikotin nya tapi dari tar nya.
    Tar itu berisi ribuan zat kimia yg berbentuk racun..
    Miris sekali membaca artikel anda

    BalasHapus
    Balasan
    1. Makanan yg diproses dengan dibakar juga mengandung Tar, anda pernah makan Ikan Bakar dll?

      Hapus
  3. Membuka wawasan kita sebagai perokok hehehehe

    BalasHapus
  4. Bedanya nikotin di hirup dan di makaj. Klo di hirup feelnya kerasa bgt, tp di hirup pun ad 2 di bakar seperti rokok, dan di uapkan seperti vape.

    Kalo di bakar molekulny kecil bgt, asepnya ringan, gampang di ikat darah.

    Klo di vape mau 18mg nikotinnya nd dpt feel kaya rokok.

    Ak perna coba nicsalt yg 50 mg baru kerasa kaya rokok.

    Tau sendiri rokok plg 1-3mg kandungannya

    Jd klo di bakar penyerapannya sempurna, klo di uapkan bnyk yg kluar lgi.

    Klo di makan mungkin penyerapannya lama. Jadi ga masalah deh klo cmn segitu

    BalasHapus

Aprudin, S.Pd.I

Foto saya
Medan, Sumatera Utara, Indonesia
"Banggalah pada dirimu sendiri, Meski ada yang tak menyukai. Kadang mereka membenci karena Mereka tak mampu menjadi seperti dirimu, dan bersyukurlah karena orang yang selalu menemukan alasan untuk bersyukur adalah orang yang jauh lebih kuat dari pada orang yang selalu mencari alasan ‘tuk mengeluh". ""el éxito siempre estará con nosotros"