Apakah patung terbesar yang berada di kota New York,
Amerika Serikat? Anda pasti tahu jawabannya, dialah patung Miss
Liberty. Patung yang juga merupakan monumen penting bagi warga Amerika
ini terletak di Liberty Island. Patung yang di desain oleh desainer
handal ini ternyata desainernya bukan orang Amerika melainkan orang
Perancis bernama Frederic Bartholdi dan Gustave Eiffel yang bertanggung
jawab membuat desain kerangkanya.
Patung Miss Liberty mulai dibuat pada tanggal 28 Oktober 1886 dan
merupakan patung raksasa neoklasik yang yang dibangun di Pulau Liberty
yang terletak di New York harbor. Bagaimana proses pembuatan patung ini?
Berikut ini foto-fotonya:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar