Senin, 03 Juni 2013

Negara Korea Utara Melarang Wanita Bersepeda

Kalau negara kita tercinta di salahsatu provinsi tepatnya Aceh wanita dilarang duduk Ngangkang di Motor, hal ini berbeda dengan Korea Utara. Pemerintah Korea Utara kembali menerapkan larangan bersepeda bagi perempuan. Larangan tersebut mulai berlaku pada awal Januari. 
Pada musim semi 2012, pemimpin baru Korea Utara, Kim Jong-un telah mencabut larangan tersebut yang berlaku sejak tahun 1990 dan hal itu memungkinkan perempuan untuk naik sepeda. Kurang dari setahun kemudian, pada tanggal 10 Januari 2013, larangan tersebut diperbarui kembali. Dengan itu, jika sebelumnya wanita didenda karena bersepeda, tapi sekarang mereka mulai menyita sepeda pemiliknya.
Sekarang kaum hawa Korea Utara hanya dapat bersepeda di pagi hari untuk menghindari tertangkap.
Rakyat di negara neraka ini setidaknya lebih menderita daripada negara tetangganya, yaitu korea selatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar